Prediksi Kandidat Pilgub Jabar |
Bosan dengan Pilgub DKI, saya pengen panaskan kursi Gubernur Jabar 2018..
Ini akan menjadi pertarungan menarik kedua sesudah DKI, karena Jabar
terkenal dengan tingkat intoleransi tertinggi di Indonesia dan jumlah
penduduk miskin terbanyak. Padahal Jabar dikenal sebagai daerah yang
kaya..
Jabar juga terdaftar sebagai jumlah pemilih terbanyak di Indonesia, sekitar 30 juta pemilih.
Jabar juga adalah provinsi yang paling dekat dengan Jakarta, tempat pusat pemerintahan.
Siapakah yang akan maju nantinya ?
a. Ridwan Kamil
b. Dedi Mulyadi
c. Deddy Mizwar